Kamis, 08 Oktober 2020

TUGAS MATERI KD 1

 


3.1 MENERAPKAN SISTEM OPERASI JARINGAN

Pengertian Sistem Operasi Jaringan

Sistem operasi adalah perangkat lunak komputer atau software yang bertugas untuk melakukan kontrol dan manajemen perangkat keras dan juga operasi dasar sistem. 

Jaringan komputer adalah sekelompok komputer yang saling berhubungan satu sama lain. 

Sistem operasi jaringan adalah sebuah jenis sistem operasi yang ditunjukkan untuk menangani jaringan umumnya terdiri dari berbagai layanan seperti printer DNS server http service DHCP remote. 


•Fungsi Sistem Operasi Jaringan

  1. Menghubungan sejumlah komputer dan perangkat lainnya ke sebuah jaringan
  2. Menyediakan layanan
  3. Mengelola sumber daya jaringan
  4. Menyediakan keamanan jaringan bagi multiple users

•Kategori Model Sistem Operasi Jaringan
  1. Sistem operasi berbasis text/CLI  Adalah sistem operasi yang tampilan antarmukanya menampilkan text saja berupa huruf, angka, dan karakter khusus. Contohnya: Linux Debian, Linux Suse, UNIX, Windows NT, dll.
  2. Sistem operasi berbasis grapik     Adalah sistem operasi yang tampilan antarmukanya didesain dan memiliki tampilan yang lebih atraktif sehingga membuat pengguna lebih nyaman dan menyenangkan. Contohnya: Linux Redhat, Windows XP, Novell Netware, dll.

•Jenis Sistem Operasi Jaringan

1. Banyan VINES(Virtual Integrated Network Service)
Adalah sebuah sistem operasi jaringan populer pada akhir dekade 1080 an hingga awal dekade 1990 an yang banyak digunakan dalam jaringan korporat.

2. Novell Netware
Adalah sebuah sistem operasi jaringan yang umum digunakan dalam komputer IBM PC atau nkompatibelnya. Sistem operasi ini dikembangkan oleh Novell, dan dibuat oleh Novell Inc.

3. Microsoft LAN Manager
Adalah sebuah sistem operasi jaringan yang dikembangkan oleh Microsoft Corporation bersama dengan 3Com Corporation.

4. Microsoft Windows NT Server
Menggunakan non-dedicate server sehingga memungkinkan untuk bekerja pada komputer serevser, protokol jaringan menggunakan TCP/IP dan Windows NT.

5. GNU/LINUX
Adalah turunan dari Unix yang merupakan freeware dan powerfull operating system, memiliki implenmentasi lengkap dari arsitektur TCP/IP.

6. UNIX
Dapat menangani pemrosesan yang besar sekaligus menyediakan layanan internet seperti Web Server, FTP Server, dan NFS yang mengijinkan client dengan sistem operasi yang berbeda untuk mengakses file yang disimpan dikomputer yang mengunakan sistem operasi Linux.


•Ada 4 komponen utama yang terdapat pada sebuah sistem jaringan komputer, yakni:
  1. Sender(pengirim data informasi)
  2. Protokol(yang meng encode dan meng decode data informasi)
  3. Media transmisi(medium transfer data
•Perbedaan Sistem Operasi Jaringan dengan Sistem Operasi Pada Umumnya
 
Sistem operasi jaringan, selain memiliki fasilitas dari sistem operasi umumnya, juga dilengkapi layanan yang berguna untuk mengelola jaringan.

Sedangkan sistem operasi pada umumnya merupakan perangkat lunak yang bertugas untuk melakukan kontrol perangkat keras serta operasi dasae suatu sistem.


4.1 MENGINSTALASI SISTEM OPERASI JARINGAN

∆ LANGKAH ISTALISASI UBUNTU SERVER
  • Masukkan CD ubuntu kedalam komputer dan lakukan boot ulang. Jika menggunakan Virtual Machine maka lakukan hal yang sama, kemudian pilih file ISO yang telah didownload melalui sourc for CD/DVD Drive di VMWare atau Virtualbox tanpa melakukan burning ke CD terlebih dahulu.
  • Pertama pilih bahasa yang digunakan untuk sistem.
  • Pilih install ubuntu server.
  • Pilih bahasa untuk proses instalisasi sistem.
  • Pada pilihan Select Your Location, pilih other.
  • Pilih jenis keyboard, No.
  • Konfigurasi Layout Keyboard, pilih English(US).
  • Pada pilihan Primary Network Interface, pilih salah satu yang akan dijadikan primary.
  • Masukkan nama host untuk server.
  • Disini Anda diminta untuk melakukan Pengaturan User, silahkan lengkapi data user sesuai nama Anda.
  • Pada saat diminta Encrypt Home Direktory, pilih No.
  • Pengaturan Jam, Ubuntu Server akan mendeteksi  zona waktu Anda, jika sudah sesuai, pilih Yes.
  • Pada metode partisi harddisk, pilih Use Entire Disk and Set Up LVM.
  • Pilih hardisk Anda.
  • Selanjutnya hardisk akan di overwrite, pilih Yes.
  • Atur size partisi hardisk Anda, biasanya sudah terdeteksi ukuran hardisk, klik Continue.
  • Setelah pengaturan Hardisk selesai, Anda akan ditanya, Apakah pengaturan sudah benar?, tekan Yes.
  • Proses instalasi akan berjalan.
  • Disini ada proses Ubdate Otomatis, disini saya memilih No Automatic Update.
  • Pilih software tambahan yang diinginkan, disini saya memilih Open SSH Server agar dapat dikontrol melalui Putty.
  • Pada pilihan Install GRUB Boot Loader, pilih Yes.
  • Instalasi selesai
  • Setelah selesai melakukan installasi, Anda dapat login dengan user yang telah Anda setting sebelumnya
~selesai~



Sumber:
http://referensisiswa.blogspot.com/2018/08/sistem-operasi-jaringan.html?m=1
https://arfianhidayat.com/cara-install-ubuntu-server

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

TUGAS MATERI KD 1

  3.1 MENERAPKAN SISTEM OPERASI JARINGAN • Pengertian Sistem Operasi Jaringan Sistem operasi adalah perangkat lunak komputer atau software ...